27 Nov, 2024

Mengapa Uni Soviet Runtuh dalam Sejarah

Istilah komunisme memang tidak ada habisnya kalau dibicarakan di Indonesia, mulai dari isu-isu PKI, poster-poster PKI dan lainnya. Sekalipun sering membicarakan tentang komunis, kita mungkin jarang mendengar tentang Uni Soviet selain kisah-kisah heroiknya dalam perang dunia ke 2. Uni Soviet merupakan negara komunis pertama yang berhasil muncul sebagai negara adidaya setelah berakhirnya perang dunia ke […]

6 mins read

Perang Dunia I, Tragedi Terbesar dalam Sejarah

Eropa adalah sebuah benua dengan berbagai eksperimen yang sangat menarik untuk dipelajari, salah satu eksperimen yang mungkin sangat berpengaruh adalah revolusi Prancis. Revolusi Prancis yang kemudian disusul dengan munculnya era Napoleon sangat mempengaruhi kebijakan dari para penguasa saat itu. Hal ini menyadarkan mereka, terjadinya revolusi akan menyebabkan efek berantai yang mengancam kedudukan dari berbagai penguasa […]

3 mins read